Apa Yang di maksud Dengan Blog Dofollow?
Pertama saya akan membahas arti dari kata "Dofollow". Dalam bahasa ingris, kata "Dofollow" berarti "Mengikuti". Sedangkan yang dimaksud dengan blog dofollow adalah blog yang mempunyai link pada kolom komentar dengan status dofollow ( rel="dofollow" ), dimana link tersebut akan diikuti dan ditelusuri lebih lanjut oleh search engine seperti google dsb, sehingga link tersebut akan dianggap sebagai backlink.
Berikut adalah Kelebihan dari Blog Dofollow
kelebihan yang dimiliki blog dofollow diantaranya adalah blog akan menjadi incaran bagi blogger lain untuk berburu backlink, maka dari itu jangan heran jika lebih banyak orang yang berkomentar di blog dofollow ketimbang di blog nofollow. Blog dofollow juga dibenci Mbah Google, karena blog dofollow cenderung mempunyai lebih banyak link keluar ( outbound link, ketimbang backlink ( inbound link ). Apapun yang terjadi, para admin blog dofollow menurut saya adalah orang-orang yang baik hati, kenapa? karena ia bersedia berbagi backlink untuk kita, hehe.Tapi saya yakin, sebenarnya masih ada kelebihan blog dofollow yang belum saya ketahui, untuk itu silahkan tinggalkan komentar anda.
3 Kekurangan Blog Dofollow
Ada kelebihan tentunya juga Ada beberapa kekurangan jika kita mempunyai blog dofollow, diantaranya adalah sebagai berikut :
- Akan menjadi incaran para Spammer, yang asal meninggalkan komentar hanya demi mendapatkan backlink
- Blog anda akan dipenuhi komentar yang bersifat SPAM
- Blog dofollow tidak disukai oleh search engine seperti Google sehingga agak sulit untuk mendapatkan PageRank ( menurut artikel yang saya baca di blog lain ). Tapi ingat itu tidak berarti blog semua blog dofollow tidak akan mendapatkan Page Rank, banyak blog dofollow yang mempunyai PageRank tinggi. Jadi semuanya tergantung kepada si pemilik blog dofollow tersebut, hehehe.
Manfaat Blog Dofollow :
- Lebih gampang tenar
- Lebih ramai dan selalu di cari orang karena ingin berburu backlink untuk menaikan SERP blognya
- Peringkat Alexa rank cepat menipis
- Cenderung lebih kuat bertahan di serp
- Penampakan page view lebih stabil
- Dalam perjalanan SEO cenderung pelan tapi pasti
- Bagi Admin Blog
Manfaat blog dofollow bagi admin atau pemilik blog adalah blog kita akan banyak dikunjungi dan dikomentari oleh blogger lain.
- Bagi Komentator atau Blogger Lain
Sebagai tempat untuk berburu atau menanam backlink yang sangat berpengaruh dalam SEO. Karena setiap link yang terdapat dalam komentar yang kita tinggalkan di blog dofollow akan dianggap backlink oleh Search Engine seperti Google dsb.
Sebenarnya masih banyak manfaat blog dofollow, namun hanya ini yang baru saya ketahui, maklum blogger pemula hehehe. Untuk itu kritik serta saran yang sifatnya membangun sangat saya harapkan dari anda. Mohon maaf jika ada perkataan saya yang salah dan menyinggung. Demikian artikel tentang "Apa dan Manfaat Blog Dofollow? ( Update! )".
Cara Bikin Blog Nofollow Menjadi Dofollow
Cara Bikin Blog Menjadi Dofollow - bagaimana cara bikin blog nofollow menjadi dofollow, cukup dengan merubah beberapa kode maka blog Anda akan langsung beruba menjadi dofollow, namun sebelumnya silahkan cek dulu apakah blog Anda dofollow atau nofollow ( baca : cara mengetahui blog dofollow atau nofollow ). Bila Anda yang tertarik mengubah blognya dari nofollow menjadi dofollow dengan memperhatikan rambu-rambu yang telah saya sebutkan maka saya persilahkan ikuti tutorial tips dan trik berikut.
Cara Membuat Blog NoFollow Menjadi Dofollow
1. Login ke akun blog Anda2. Klik Rancangan "Edit HTML" centang kotak kecil di samping tulisan Expand Template Widget
3. Cari 2 kode berikut dengan menggunakan CTRL + F.
rel='nofollow'>
<a expr:href='data:comment.authorUrl'><data:comment.author/></a>
4. Kemudian cari kode berikut
rel='nofollow'>
Hapus kode yang berwarna "Merah" sehingga menjadi seperti berikut
5. Klik save dan lihat hasilnya.
Coba Anda lihat tutorial Video di bawah ini :
Berikut adalah 100 Daftar Blog Dofollow Pagerank Tinggi
- http://technorati.com Pagerank 7
- http://www.boingboing.net Pagerank 7
- http://www.networkedblogs.com Pagerank7
- http://www.elecdir.com Pagerank 7
- http://www.a1webdirectory.org Pagerank 7
- http://www.sitepromotiondirectory.com Pagerank 7
- http://swoogle.umbc.edu Pagerank 6
- http://www.blogtoplist.com Pagerank 6
- http://www.blogrollcenter.com Pagerank 6
- http://alltop.com Pagerank 6
- http://www.ananzi.co.za Pagerank 6
- http://www.blogdigger.com Pagerank 6
- http://www.blog-directory.org Pagerank 6
- http://blogs.botw.org Pagerank 6
- http://www.bloggernity.com Pagerank 6
- http://www.bloggeries.com Pagerank 6
- http://www.blogflux.com Pagerank 6
- http://www.globeofblogs.com Pagerank 6
- http://www.bloggernity.com Pagerank 5
- http://www.bloghub.com Pagerank 5
- http://www.bloglisting.net Pagerank 5
- http://www.blogtopsites.com Pagerank 5
- http://www.crayon.net Pagerank 5
- http://www.codango.com Pagerank 5
- http://crayon.net Pagerank 5
- http://www.feedcat.net Pagerank 5
- http://www.plazoo.com Pagerank 5
- http://www.rssmicro.com Pagerank 5
- http://www.ilovelanguages.com Pagerank 5
- http://www.bloguniverse.com Pagerank 5
- http://www.britblog.com Pagerank 5
- http://www.bloggingfusion.com Pagerank 5
- http://www.blogdirs.com Pagerank 5
- http://www.bloggernow.com Pagerank 5
- http://www.blogrankings.com Pagerank5
- http://www.blogs-collection.com Pagerank5
- http://www.directory.org.vn Pagerank 5
- http://www.directoryworld.net Pagerank 5
- http://www.evolvingcritic.com Pagerank 5
- http://www.iabolish.com Pagerank 5
- http://www.littlewebdirectory.com Pagerank 5
- http://www.livepopular.com Pagerank 5
- http://www.envirolink.org Pagerank 5
- http://www.movethewebforward.com Pagerank 5
- http://www.obln.org Pagerank 5
- http://www.onlinesociety.org Pagerank 5
- http://www.pakranks.com Pagerank 5
- http://www.splut.com Pagerank 5
- http://www.pegasusdirectory.com Pagerank 5
- http://www.tsection.com Pagerank 5
- http://www.solariqtest.net Pagerank 5
- http://www.uwab.org Pagerank 5
- http://www.blogadr.com Pagerank 4
- http://blogsrater.com Pagerank 4
- http://blogville.us Pagerank 4
- http://www.fybersearch.com Pagerank 4
- http://www.goblogz.com Pagerank 4
- http://www.submitlinkurl.com Pagerank 4
- http://www.topsiteswebdirectory.com Pagerank 4
- http://4guysfromrolla.aspin.com Pagerank 4
- http://www.feedage.com Pagerank 4
- http://www.fuelmyblog.com Pagerank 4
- http://www.submitblognow.info Pagerank 4
- http://www.blogdirectory.ws Pagerank 4
- http://www.blog-search.info Pagerank 4
- http://www.all-blogs.net Pagerank 4
- http://www.aveblogs.com Pagerank 4
- http://www.authoritydirectory.com Pagerank 4
- http://www.addurlblog.com Pagerank 4
- http://www.blogdire.com Pagerank 4
- http://www.blogicas.com Pagerank 4
- http://www.blogannounce.info Pagerank 4
- http://www.blogdumps.com Pagerank 4
- http://www.blogratings.com Pagerank 4
- http://www.allforblog.com Pagerank 3
- http://www.blogfolders.com Pagerank 3
- http://www.oobdoo.com Pagerank 3
- http://bloggerteam.com Pagerank 3
- http://www.blogsthatfollow.com Pagerank 3
- http://www.blogpopular.com Pagerank 3
- http://www.blogzoop.com Pagerank 3
- http://www.blogratedirectory.com Pagerank 3
- http://www.conseillemoi.net Pagerank 3
- http://www.blogarama.com Pagerank 3
- http://www.bloggerhq.net Pagerank 3
- http://www.wordpressblogdirectory.com Pagerank 3
- http://feedlisting.com Pagerank 3
- http://www.newzalert.com Pagerank 3
- http://blogdir.co.uk Pagerank 3
- http://tools.950buy.com Pagerank 2
- http://puppyurl.com Pagerank 2
- http://www.bloghitlist.com Pagerank 2
- http://www.blogification.com Pagerank 2
- http://www.blogdirectorysubmission.com Pagerank 2
- http://blogswirl.com Pagerank 2
- http://blogdesam.com Pagerank 2
- http://www.blogrankers.com Pagerank 2
- http://www.blogbits.com Pagerank 2
- http://www.blog-gurus.info Pagerank 2
- http://www.wilsdomain.com Pagerank 2
Selamat berburu backlink dan bersenang-senang semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua. amin...
SUKSES SELALU
No comments:
Post a Comment